Home » » Cara mengaktifkan fitur HTTPS di Blogger

Cara mengaktifkan fitur HTTPS di Blogger

Assalamualaikum sobat blogger semuanya, pada postingan kali ini penulis akan menjelaskan tentang bagaimana cara mengaktifkan fitur HTTPS di Blogger. Fitur ini sudah lumayan lama tersedia di Patform Blogger namun belum ter redirect otomatis. Namun di akhir maret kemarin pihak blogger telah mengizinkan fitur HTTPS untuk semua blog dengan platfrom Blogger.

Cara mendapatkam SSL gratis, SSL gratis comodo, cara memakai https untuk blogger

Fitur HTTPS ini sangat penting bagi blog, terutama demi mengejar SEO di mesin pencarian karena pihak google telah menjelaskan bahwa penggunaan HTPPS berpengaruh di dalam alogaritma google damalam menentukan peringkat blog di mesin pencarian. Baik untuk mempersingkat kata langsung saja kita jelaskan bagaimana cara mengaktifka fitur ini. Silakan ikuti langkah di bawah ini :
  1. Login ke Dashboard blogger Anda
  2. Silakan pilih menu Setting / Setelan
  3. Pada menu HTTPS silakan ubah menjadi YES
  4. Setelah itu simpan perubahan ( biasanya otomatis )
Nah, setelah itu silakan kunjungi URL blog Anda untuk melihat hasilnya. Semoga bermanfaat.
Untuk melihat video tutorialnya silakan lihat video di bawah ini :
 
Support : Kontak | Privasi | Tentang
Copyright © 2024. Fisika Islam - All Rights Reserved
Temukan Kami di Facebook @ Fisika Islam